Strategi Membangun Team Building Di Perusahaan

Tim building yang kuat perlu ada di dalam perusahaan. Tim inilah nantinya yang akan menjadi pelaksana dari segala proses dalam mencapai sebuah target dan tujuan perusahaan. Tim building berati juga pondasi yang akan membentuk team work. Maka kekompakan sebuah team work sangat bergantung pada tim building yang ada.

Salah satu strategi yang bisa membentuk tim building yang kuat adalah adanya seorang pemimpin yang bisa menyampaikan rencana dan target yang ingin dicapai serta cara kerja dan jangka waktu yang akan digunakan. Pemimpin juga bisa menjelaskan tujuan dibentuknya tim tersebut dan harapan-harapan perusahaan terhadap hasil kerja mereka. Strategi lain yang bisa diterapkan untuk membentuk tim building yaitu:

1. Komitmen terhadap tugas dan kewajiban dari setiap individu dalam tim. Disini pimpinan seyogyanya bisa menanamkan pikiran bahwa setiap orang dalam tim memiliki peran yang penting untuk kemajuan perusahaan.
2. Memiliki orang-orang yang punya skill bermacam-macam tetapi bisa saling melengkapi, dan menempatkan mereka pada posisi yang sesuai dengan keahliannya.
3. Mengumpulkan ide-ide kreatif dari para anggota tim dan kemudian mendiskusikannya agar dapat diaplikasikan dalam proses pencapaian target perusahaan.
4. Koordinasi dalam sebuah tim building sangat diperlukan, pimpinan juga diharapkan mampu mengarahkan timnya. Setelah itu perlu ada komunikasi yang baik dan jelas dalam sebuah tim, dengan adanya arahan, perintah saran dan pendapat maka sebuah tim menjadi lebih dinamis.

Dalam membentuk tim building yang solid untuk sebuah perusahaan maka diperlukan juga pelatihan soft skill yang bentuknya bermacam-macam, mulai dari mengikutkan individu-individu di perusahaan dalam training personal development, effective communications, outbound dan lainnya. Aktivitas pelatihan tim building ini sangat besar manfaatnya bagi produktivitas tim dan kemajuan perusahaan kedepannya.

Team-Building-Training-0823-3236-0252
Team-Building-Training-0823-3236-0252

Disini PT INSPIERA SINERGI INDONESIA selaku salah satu provider training terkemuka di Indonesia telah banyak dan berpengalaman dalam membantu perusahaan / instansi dalam membantu mengadakan event Team Building Training bagi perusahaan / instansi / organisasi. Hubungi 0823-3236-0252 Untuk mendapatkan informasi mengenai berbagai layananan dari PT. Inspiera Sinergi Indonesia.

Leave a Comment