Membangun Tim (Team Building)
Membangun tim biasa disebut dengan team building dimana ini dilakukan dengan beraneka macam aktivitas yang digunakan untuk meningkatkan hubungan sosial dengan mendefinisikan peran masing-masing individu dalam suatu tim yakni dengan melakukan kolaborasi dari berbagai tugas. Hal ini berbeda dari pelatihan tim, dimana merupakan aktivitas yang dirancang dengan menggabungkan manajer bisnis, pembelajaran dan pengembangan/ baik internal … Read more